Tentang Lomba

Tema

Around Us

Kategori Peserta

Perorangan
Peserta : seluruh civitas akademika Telkom University (Dosen, Pegawai, Mahasiswa)

Syarat & Ketentuan

  1. Peserta merupakan seluruh civitas akademika Telkom University (Dosen, Pegawai, Mahasiswa)
  2. Isi cerpen sesuai dengan tema yaitu “Around Us”
  3. Naskah ditulis dalam bahasa indonesia yang literer (indah, menarik, mengalir), serta komunikatif. diperbolehkan menggunakan bahasa gaul dan bahasa daerah/asing dalam segmen dialog para tokohnya (jika diperlukan dan sesuai dengan tema)
  4. Cerpen terdiri dari minimal 2 halaman dan maksimal 5 halaman
  5. Peserta dilarang menambahkan gambar, animasi, karakter, atau sejenisnya ke dalam karya
  6. Naskah yang dilombakan asli (bukan plagiat) dan belum pernah dipublikasikan serta tidak sedang dikirimkan ke media manapun
  7. Naskah ditulis di kertas ukuran A4, jarak spasi 1.5, font 12pt, jenis font Times New Roman, margin justified,
  8. Tulisan tidak berisi mendiskreditkan kelompok tertentu ,melanggar kesusilaan dan pornografi.
  9. Naskah dalam bentuk doc/docx dengan format: Nama_Judul Cerpen
  10. Isi formulir pendaftaran di link: https://bit.ly/DaftarLomba31Tel-U